Agar Tetap Semangat Simak Begini Cara Menghilangkan Ngantuk di Pagi Hari
Menghilangkan ngantuk di pagi hari dapat dimulai dengan rutinitas-rutinitas kecil,seperti minum air atau segera mencuci muka ketika bangun tidur. Menerapkan kebiasaan tersebut akan membuat Anda bugar di pagi hari sehingga produktivitas tetap terjaga. Berikut adalah sejumlah cara menghilangkan ngantuk di pagi hari saat bekerja yang dapat diterapkan,cek selengkapnya : 1. Mengonsumsi Makanan Bergizi di […]